Intro : Am E Am G Dalam gelisah, hati yang gundah Dm Am G Aku diam sendiri C Dm Merenungi yang kini terjadi F G Diantara kita berdua Musik : Am …. E Am G Semua mimpi yang pernah ada Dm Am G Telah musnah segalanya C Dm Karna kini t’lah berpisah F G Am Tinggallah diriku sendiri Reff: Dm Am Aku bagai nelayan C-Dm Am Yang kehilangan arah C-Dm Am G F Dan tak tahu kemana… ooo… Dm E Ku harus bersandar Int : Am -E Am G Semua mimpi yang pernah ada Dm Am G Telah musnah segalanya C Dm Karna kini kita t’lah berpisah F G Am Tinggallah diriku sendiri Reff: Dm Am Aku bagai nelayan C-Dm Am Yang kehilangan arah C-Dm Am G F Dan tak tahu kemana… ooo… Dm E Ku harus bersandar F C (#) oh Tuhan tolonglah G F G Am Tunjukkan jalan… pada diriku Int. Dm Am C-Dm Am F G Am Reff: Dm Am Aku bagai nelayan C-Dm Am Yang kehilangan arah C-Dm Am G F Dan tak tahu kemana… ooo… Dm E Ku harus bersandar Reff: Dm Am Aku bagai nelayan C-Dm Am Yang kehilangan arah C-Dm Am G F Dan tak tahu kemana… ooo… Dm E Ku harus bersandar F C (#) oh Tuhan tolonglah G F G Am Tunjukkan jalan… pada diriku Int. Dm Am C-Dm Am F G Am Reff: Dm Am Aku bagai nelayan C-Dm Am Yang kehilangan arah C-Dm Am G F Dan tak tahu kemana… ooo… Dm E Ku harus bersandar..
Makna Lagu Tinggallah Ku Sendiri – Nike Ardila
PARBOABOA – Meski sudah tiada, namun kepopuleran Nike Ardila tak perlu diragukan lagi. Nama dan karya-karyanya masih sering didengar di berbagai tempat.
Ada banyak lagunya yang cukup populer dan sukses melambungkan namanya kala itu, seperti Bintang Kehidupan, Surat Undangan, Tinggallah Ku Sendiri, dan masih banyak lagi.
Banyak pula lagu-lagunya yang menggambarkan kesedihan dan menyentuh jiwa, contohnya lirik dan chord Nike Ardila Aku Bagai Nelayan yang menunjukkan rasa kehilangan karena berpisah dengan sang pujaan hati.
Lagu ini mengisahkan tentang seseorang yang dalam kegelisahan dan khawatir karena menghadapi perpisahan dengan orang yang dikasihi. Ia merenungi peristiwa yang terjadi antara mereka berdua.
Semua mimpi telah hancur dan kini tinggallah dia seorang diri. Penyanyi mengibaratkan dirinya seperti seorang nelayan yang kehilangan arah, tidak tahu harus ke mana untuk bersandar.
Kehilangan tersebut membuatnya merasa terombang-ambing tanpa tujuan yang jelas. Ia memohon pertolongan Tuhan untuk menunjukkan jalan baginya.
Lirik lagu Tinggallah Ku Sendiri mencerminkan bagaimana pedihnya dihadapkan dengan perpisahan. Perasaan itu berkecamuk hingga ia memohon kepada Tuhan untuk mendapatkan petunjuk atau arahan agar bisa melanjutkan hidupnya dengan lebih baik.
Terkait lagu tersebut, kabar gembira datang untuk para penggemar atau fans Nike Ardila. Sebab, seorang musisi muda tanah air yang bernama Adlani Rambe telah me-remake lagu Tinggallah Ku Sendiri pada tahun 2019 lalu.
Yang membuat lagunya semakin istimewa adalah karena Adlani menyematkan klip dan suara asli Nike Ardila. Tak ayal, versi terbaru lagu tersebut juga mendapat banyak dukungan dari warganet. Lagu tersebut dirilis untuk mengobati rasa rindu para penggemar setia.
Demikianlah lirik dan chord Tinggallah Ku Sendiri Nike Ardila, lengkap dengan makna lagunya yang mendalam. Jadi, gimana pendapatmu? Apakah lagu ini juga relate dengan kisah hidupmu? Komen di bawah ya!
Editor: Juni